Asmal juga menambahkan, “penghargaan ini juga memberikan motivasi bagi perusahaan untuk terus meningkatkan kinerja yang dihasilkan oleh Corporate Secretary.” Katanya.
Selain itu, dalam implementasi GCG tentunya Corporate Secretary memiliki peran yang sangat penting sebagai Person In Charge (PIC) utama dalam memastikan penyampaian keterbukaan informasi dan pemenuhan kepatuhan sesuai dengan standar sebagai Perusahaan Terbuka.
"Saya yakin Perusahaan yang memiliki Corporate Secretary yang baik juga akan mencerminkan kinerja tata Kelola Perusahaan yang sangat baik." Tutup Asmal.
Editor : Prayudianto