Jelang Imlek 2574, Grup Barongsai Putra Ronggolawe Kebanjiran Job Pentas di Berbagai Daerah

Pipit Wibawanto
Club Barongsay Putra Ronggokawe saat berlatih persiapan pentas.

Salah satu atraksi barongsai yang ditampilkan adalah menaiki susunan kursi, dengan beban berat barongsai sekitar 10 kilogram. Namun seakan pemain barongsai itu tidak merasakan beban, serta dapat menari layaknya singa yang menang dalam medan pertempuran.

Dengan atraksi yang spektakuler inilah, setiap tahunnya grup barongsai Putra Ronggolawe, yang dirintis seorang Kyai sejak tahun 1998 itu, selalu kebanjiran job pentas barongsai. Jelang imlek tahun ini, sedikitnya ada 10  job pentas  yang masuk dalam daftar pementasan, hingga akhir bulan ini.

“Ini sedang latihan, untuk meningkatkan stamina dan kekuatan, setiap satu minggu dua kali latihan, kesulitannya hanya pada keseimbangan, saat tidak seimbang kita akan jatuh,” ujar Amirrudin, pemain Barongsai Putra Ronggolawe.



Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network