PWI Tuban Bersama IJTI Komitmen Terus Tingkatkan Literasi Siswa

Pipit Wibawanto
Ketua PWI Tuban saat memberikan pelatihan literasi kepada siswa SMKN Tambakboyo

TUBAN, iNewsTuban.id - Setelah memberikan materi Pendidikan dan Latihan (Diklat) Jurnalistik yang bertajuk "Jurnalis Milenial Di Era Digital" di SMK Negeri 1 Tambakboyo pada beberapa hari lalu, kini Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) bersama Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia siap berkomitmen meningkatkan literasi pada siswa di Kabupaten Tuban.

 

Hal itu ditegaskan oleh PWI dan IJTI setelah melakukan evaluasi bersama seusai menjadi pemateri di acara Diklat Jurnalistik E-Magazine di SMK Negeri 1 Tambakboyo.

 

Menurut Ketua PWI Kabupaten Tuban, Suwandi bahwa pemahaman tentang literasi ini harus terus ditingkatkan. Tak hanya sekadar membaca, tapi generasi millenial ini harus diasah terus dalam hal penulisan. Tentu saat menulis para siswa harus pandai meramu dan mendapatkan refrensi-refrensi yang ada.

Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network