Kapolsek dan Kepala Desa Apresiasi Penanganan Kebakaran di Lahan GRR Tuban

Pipit Wibawanto
Petugas saat proses memadamkan api yang membakar lahan Kilang Minyak pekan lalu

Kata dia, terkait penanganan dari tim GRR Tuban sendiri sudah koordinasi serta komunikatif. Sehingga, apapun yang ada di sana pasti dikoordinasikan.

 

"Kita selalu aktif komunikasi, baik dengan pertemuan di luar atau di dalam kantor perusahaan," ujar polisi asli Jenu tersebut.

 

Selanjutnya, berdasarkan arahan Kapolres Tuban sudah ada imbauan yang dipasang di beberapa titik. Termasuk di sebelah pintu masuk PLTU Tanjung Awar-Awar dan tempat-tempat strategis lainnya. Tujuan pemasangan itu agar tidak terjadi kebakaran lagi, baik di lahan GRR maupun di tempat lainnya.

Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network