Kemarau Panjang, PWI Tuban Salurkan 100 Ribu Liter Air Bersih Untuk Warga

Pipit Wibawanto
Droping air bersih di Desa Sambongrejo, Semanding yang dilakukan PWI Tuban bersama stake holder.

"Mudah-mudahan ini memberikan manfaat kepada masyarakat, terutama masyarakat yang kekurangan air bersih," harap Suwandi.

 

Ditempat yang sama, Wakapolres Tuban Kompol Herry Moriyanto Tampake menambahkan penyaluran air bersih ini adalah bentuk sinergi antara PWI, Polres, BPBD, BRI, SIG dan PMI Tuban untuk membantu warga yang kesulitan air bersih.

 

"Harapannya ini menjadi kegiatan yang dapat memotivasi pada semua elemen masyarakat untuk saling membantu dan bergotong-royong dalam menjaga Kabupaten Tuban," imbuh Wakapolres Tuban.

Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network