Ratusan Warga Ikuti Festival Ciblon, Bermain di Sungai Dengan Memukul Air Menggunakan Telapak Tangan
Kepala Desa Prunggahan Wetan, Hari Winarko menyebutkan, Festival Ciblon ini menjadi rangkaian dari Dandang Wacono Festival, sekaligus memperingati Hari Jadi Tuban ke-730.
Sehingga festival ini juga dilakukan guna mengenalkan kepada generasi milenial saat ini, terhadap tradisi Ciblon tersebut yang berkolaborasi dengan Dinas Kebudayaan, Pemuda, Olahraga dan Pariwisata, Disbudporapar Kabupaten Tuban.
Menurut Hari Winarko, Ciblon merupakan musik air yang menjadi tradisi orang dahulu saat mandi di sungai. Permainan ini sangat popular saat itu.
Editor : Prayudianto
Artikel Terkait