Jelang Tutup Tahun 2023, Solusi Bangun Indonesia Sabet Empat Penghargaan PROPER Hijau

Pipit Wibawanto
Jajaran direksi PT Solusi Bangun Indonesia saat menerima penghargaan Proper Hijau di Jakarta

Tidak hanya itu, KORSA BUMI juga turut menginisiasi kegiatan kepedulian lingkungan melalui program Serbu Pacu (Sedekah Seribu Pohon Untuk Anak Cucu), sebuah gerakan penanaman minimal 1.000 pohon yang melibatkan berbagai elemen masyarakat dan pemangku kepentingan dalam rangka mitigasi efek gas rumah kaca (global warming).

 

Dari inisiatif-inisiatif ini, program KORSA BUMI berhasil mendapatkan apresiasi dari Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Bogor atas kepedulian terhadap pengembangan UMKM serta Pemerintah Kecamatan Klapanunggal sebagai Pelopor Koperasi Peduli Lingkungan (Koperasi Hijau).

 

Pabrik Tuban

 

Pabrik SBI di Tuban, Jawa Timur berupaya mencapai efisiensi optimal pada proses produksi dengan menjalankan berbagai program inovasi dan berhasil mencatatkan penurunan konsumsi energi sebesar 12.168 GJ. Selain penurunan konsumsi energi, Pabrik Tuban juga melakukan inisiatif untuk peningkatan kualitas udara, efisiensi sumber daya alam hingga berbagai program peningkatan keanekaragaman hayati. 

Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network