Tahu Korbannya Yatim Piatu, Maling Kembalikan Motor Curian, ini Berbagai Komentar Netizen di Medsos

iNews,id
Viral! Maling Kembalikan Motor Curian, Iba saat Mengetahui Korbannya Yatim Piatu

Beruntung, pelaku pencuri yang melihat postingan itu nampaknya tersentuh dan siap untuk mengembalikan motor yang dicurinya itu.

"Assalamulaikum mohon izin bisa diposting min. Kebetulan saya pelaku yang mengambil motor plat AB 3108 TR di Indomart tgl 3 malam, saya berniat hati untuk mengembalikannya," tulisnya.

Hanya saja, sang pencuri meminta korban untuk mengikuti aturannya, di mana ditujukan untuk melindungi dirinya dari amuk massa.

"Namun saya takut identitas saya diketahui oleh korban dan warga sekitar, jika memang pemilik motor mau dikembalikan tolong komentar dan saya akan sampaikan dimana titik lokasi untuk saya simpan motor vario itu. Sebelumnya mohon maaf atas kekhilafan yang terjadi," tulisnya.

Netizen pun menanggapi beragam postingan tersebut. Namun, mereka berharap banyak pelajaran berharga dari peristiwa tersebut.

Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network