Rumah Ludes Terbakar, Lansia Sebatang Kara di Tuban Tewas Terpanggang

Vian
Petugas saat mengevakuasi jenazah Kabul Raharjo yang ditemukan meninggal dunia di dalam kamar rumahnya, sesaat setelah rumah tersebut terbakar senin dinihari tadi. korban hidup sebatang kara di rumahnya.

Mengetahui adanya korban jiwa, petugas kepolisian langsung melakukan olah tempat kejadian perkara. Jenazah korban dievakuasi setelah kondisi dinyatakan aman dan api benar-benar padam.

 

 

Tim Inafis Polres Tuban yang tiba di lokasi langsung melakukan pemeriksaan dan penyelidikan. Hal ini dilakukan untuk mengungkap penyebab pasti kebakaran yang merenggut nyawa korban.

“pada waktu jam 3, telah terjadi kejadian kebakaran yang ada di desa tasikmadu. terjadi kebakaran rumah dengan korban ada korban satu orang laki-laki. tidak diketahui, tapi orang saksi mengatakan langsung terjadi kebakaran. sekitar 70 tahun. pemilik rumah. sendirian. jenazah sementara langsung dibawa ke rumah sakit umum,” ungkap AKP Wakhid N, Kapolsek Palang .

 

 

Guna kepentingan penyilidikan, jenazah korban kini dibawa ke kamar jenazah Rumah Sakit Umum Daerah R Koesma Tuban.

Editor : Prayudianto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network