get app
inews
Aa Read Next : Berkah Perayaan Kemerdekaan, Jasa Persewaan Kostum di Tuban Laris Manis

Konser Musik Kemerdekaan Dimeriahkan Letto Band Berujung Ricuh Tawuran Antar Penonton

Jum'at, 18 Agustus 2023 | 18:47 WIB
header img
Petufas tampak menghalau penonton yang terlibat tawuran.

TUBAN, iNewsTuban.id - Konser musik puncak perayaan HUT RI ke-78 tahun, di alun-alun Kabupaten Tuban, Jawa Timur yang dimeriahkan oleh artis ibu kota Letto Band, berujung ricuh. Dua kelompok pemuda yang sedang  asyik  berjoget terlibat baku hantam hingga saling  lempar  botol. Banyaknya masa membuat petugas kewalahan menghalau penonton yang terlibat tawuran.
 
Konser Musik Letto Band itu, menyita perhatian ribuan penonton. Konserpun awalnya berjalan dengan kondusif. Namun tidak lama kemudian menjadi ajang tawuran antar penonton, dipenghujung acara konser musik.
 
Lantunan lagu grup band Letto yang berjudul Sebelum Cahaya, membuat para penonton yang asyik berjoget saling senggol. Sehingga dua kelompok pemuda itu saling baku hantam hingga saling kejar dijalan raya.
 

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut