get app
inews
Aa Text
Read Next : Berkah Perayaan Kemerdekaan, Jasa Persewaan Kostum di Tuban Laris Manis

Produsen Kue Kering di Tuban, Kebanjiran Orderan 2000 Toples Kue Nastar Jelang Hari Raya Idul Fitri

Kamis, 04 April 2024 | 08:36 WIB
header img
Jelang lebaran Idul Fitri industri rumahan kue kering di Tuban laris manis kebanjiran order.

Meski begitu banyak pembeli yang khusus memesan kue nastar dan kue semprit untuk suguhan lebaran, kedua kue kering ini mendominasi pesanan dibanding kue kering lainnya.
 
Banyaknya pesanan yang masuk, membuat produsen kue kering ini harus closed order lebih awal. Banyak pesanan tertolak karena harus menyelesaikan pesanan yang sudah masuk terlebih dahulu. 
 
“ini ada nastar, mawaran, coklat kacang, putri salju dan kue semprit, biasamya itu nastar sama kue semprit, pesanan saat ini kurang lebih 2.000 toples paling banyak kue nastar,” ujar Widya, produsen kue kering .

 

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut