get app
inews
Aa Read Next : Berkah Perayaan Kemerdekaan, Jasa Persewaan Kostum di Tuban Laris Manis

Kemarau Panjang, 19 Desa di Lima Kecamatan di Tuban Mengalami Krisis Air

Rabu, 14 Agustus 2024 | 10:19 WIB
header img
Warga sambil membawa ember, jerigen dan drum tampak rela antri dan berdesak-desakan untuk mendapatkan droping air bersih dari BPBD Tuban, akibat musim kemarau yang sangat panjang.

TUBAN, iNewsTuban.id – Sedikitnya 19 desa di 5 kecamatan yang berada di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, mengalami krisis air bersih. 

 

 

Keringnya sumber mata air membuat masyarakat kesulitan mendapatkan air bersih. BPBD Kabupaten Tuban. kini gerak cepat melakukan droping air bersih untuk meringankan beban masyarakat agar bisa melakukan aktivitas secara normal.

 
Bencana kekeringan di Kabupaten Tuban terus meluas, hingga sampai saat ini sebanyak 19 desa di 5 kecamatan mengalami krisis air bersih. Untuk meringankan beban warga, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban, Jawa Timur, tengah mendistribusikan bantuan air bersih di desa-desa terdampak.

 


 

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut