get app
inews
Aa Text
Read Next : Lokakarya 7 Panen Karya Pendidikan Guru Penggerak Angkatan 10 di Tuban, Pengembangan Kompetensi Guru

Azis Bukhori,M,Pd Sekdes Jugo di Lantik Wisuda S2, Nyaris Tak Bisa Sekolah Lagi Setamat SD

Selasa, 05 November 2024 | 16:14 WIB
header img
Azis Bukhori, M,Pd Sekdes Jugo saat Wisuda S2, Nyaris Tak Bisa Sekolah Lagi Setamat SD

Lamongan, iNewsTuban.id - Tak banyak perangkat desa menyelesaikan pendidikan hingga meraih gelar sarjana strata dua. Namun Azis Bukhori, Sekretaris Desa (Sekdes) Jugo, Kecamatan Sekaran, Kabupaten Lamongan, membuktikan dirinya bisa menempuh pendidikan setinggi mungkin baginya adalah ‘balas dendam’ dari sulitnya untuk sekedar bisa bersekolah yang menjadi lembaran buram  masa lalu disepenggal hidupnya. 

 

Dengan pendidikan yang diraihnya saat ini dirinya ingin memberikan sumbangsih lebih banyak lagi kepada masyarakat sesuai dengan pekerjaan yang dijalaninya. 

 

Tanggal 26 Oktober 2024 menjadi moment bersejarah bagi Azis Bukhori,M.Pd. Dihari itu Azis resmi menyandang gelas Magister Pendidikan setelah diwisuda oleh Rektor Universitas Islam Darul Ulum (Unisda) di Gedung Sasana Budaya dan Olahraga (Sabudga) Unisda.

 

“Alhamdullilah,semua atas kemurahan Allah dan dukungan dari keluarga tercinta sehingga  bisa menyelesaikan study S2” kata Azis dengan wajah berbinar. Pencapaiannya saat ini, menurutnya, merupakan implementasi akan perjuangan panjang. . 

 


Azis Bukhori M.Pd perangkat desa yang sukses meraih gelar S2

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut