get app
inews
Aa Text
Read Next : Tradisi Wiwit Desa Jugo, Mengawal Kearifan Lokal Menjaga Petani Tetap Lestari

Deretan Desa Terkaya di Indonesia, Ada Kampung Nelayan di Jawa Tengah

Jum'at, 07 Maret 2025 | 07:56 WIB
header img
Desa Bendar di Juwana, Pati, Jawa Tegah, menjadi salah satu desa terkaya di Indonesia. Nelayan di desa berpenghasilan hingga ratusan juta per bulan. Foto Ist

7. Desa Krui

Berlokasi di Kabupaten Barat, Lampung, Desa Krui ini memiliki ombak besar berskala internasional atau World Class Wave. Daya tarik wisata lainnya di desa ini adalah air terjun, rafting, water tubing, dan masih banyak lagi.

Dengan berbagai daya tarik tersebut, maka tak heran jika Desa Krui selalu ramai dikunjungi wisatawan domestik hingga mancanegara.

8. Desa Sungai Nyaloh

Desa wisata Sungai Nyaloh terletak di Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Desa pesisir tersebut memiliki pantai dan bukit dengan suguhan panorama yang indah.

Desa Sungai Nyaloh masih sangat terjaga keasriannya. Di sana juga terdapat 400 hektare hutan mangrove dengan berbagai macam biota laut di dalamnya.

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut