get app
inews
Aa Text
Read Next : Lokasi Produksi Mirip Bengkel, Pelaku Penyelundupan Senpi Ilegal ke Papua Ternyata Warga Bojonegoro

Senjata Tradisional Paling Mematikan yang Ditakuti di Dunia

Sabtu, 12 April 2025 | 09:19 WIB
header img
Senjata Tradisional yang Paling Ditakuti Dunia, Urumi Jadi Senjata Tradisional Mematikan (Foto : Istimewa)

8. Shotel

Pedang Shotel disebut paling kuat dan berbahaya berasal dari masa Ethiopia Kuno. Desainnya terbilang unik, dengan panjang 40 cm dan memiliki bentuk sarung sama dengan pedang melengkung.

 

 

Memiliki bentuk sabit dan sengaja didesain agar mudah untuk menembus perisai lawan dan pastinya mudah merobek organ vital. Pedang Shotel ini diperkirakan telah ada pada abad ke-18.
 
9. Madu

Keberadaan madu tak bisa dilepaskan dari larangan membawa senjata terhadap kaum Muslim dan Hindu di India dalam kehidupan sehari-hari. Mereka lalu melakukan improvisasi untuk melindungi diri sehingga munculah madu. 

 

 

Senjata itu awalnya dibuat dari dua tanduk kerbau India yang terhubung tegak lurus oleh mistar. Madu digunakan dalam maankombu, seni bela diri India berbasis senjata kuno. Ada beberapa variasi madu, termasuk satu dengan tambahan tip baja dan perisai, membuatnya menjadi senjata efisien.
 
10. Kakute

 

 

Kakute merupakan senjata cincin yang biasanya digunakan oleh Kunoichi atau ninja perempuan. Di dalamnya tersimpan bubuk racun sangat mematikan. Kakute biasanya terbuat dari metal atau kayu. 

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut