"Sudah dinyatakan layak bisa menggelar pertandingan Liga 2, untuk penilaian Stadion TSC diangka 69,30 dan ini sudah memenuhi syarat," terang Udi Juswanto, Kamis 7 Desember 2023 di Mapolres Tuban.
Sementara itu, Panpel Persela Lamongan Mahfud Syafi'i ia mengatakan petimbanganya memilih Kabupaten Tuban karena kedua pimpinan daerah ( Tuban - Lamongan) kedua pimpinan daerah tersebut sudah sangat dekat sehingga muda berkomunikasi
" Selain itu kesiapan dalam melanjutkan sisa kompetisi Liga 2 dan babak 12 besar. Menurutnya, alasan dipilihnya Stadion TSC sebagai home base Persela Lamongan karena aksesnya lebih dekat dengan Lamongan.
Editor : Prayudianto
Artikel Terkait