Dies Natalis, Unirow Berikan Penganugerahan Insan Unirow Berprestasi

Pipit Wibawanto
Para penerima penganugerahan Insan Unirow Berprestasi dalam rangka Dies Natalis


Dalam perjalannya, pada tahun 2024 ini, tercatat mahasiswa Universitas PGRI Ronggolawe Tuban adalah sebanyak 2869 orang, yang tersebar di 16 Programstudi sarjana dan 2 program studi pascasarjana.

Sedangkan jumlah Dosen sebanyak142 orang.Dimana diantaranya sebanyak 23 orang dengan kualifikasi pendidikan Doktor.12 orang sedang mempuh pendidikan S3 dan sisanya S2. Sementara untuk jabatan akandemik,2 orang sebagaiGuru Besar, 16 Lektor Kepala, 26 Lektor, 63 Asisten Ahli dan 33 menunggu peroses pengajuan Jabatan Akademik.

Di sisi lain, dalam bidang implementasi program Merdeka Belajar Kampus Merdeka, sejumlah mahasiswa berhasil lolos Program Kampus Mengajar Angkatan Ke-6 dan sekarang yang ke-7. Hibah Praktisi mengajar. Memperoleh hibah Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) Prodi Pendidikan Matematika dan Pertukara Mahasiswa.Selain itu, juga diberi kepercayaan untuk menyelengarakan jenjang Pendidikan Profesi Guru (PPG) dari Direktorat Jenderal Guru Dan Tenaga Kependidikanyang saat ini di Unirow sudah ada 2 angkatan mahasiswa PPG.



Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network