1.163 Jamaah Calon Haji di Tuban Menjalani Manasik Haji

Vian
1.163 Jamaah Calon Haji di Tuban Menjalani Manasik Haji di halaman Graha Sandya PT Semen Gresik di Desa Bogorejo, Kecamatan Merak Urak, Kabupaten Tuban.

TUBAN, iNewsTuban.id - Berbagai persiapan mulai dilakukan menjelang pelaksanaan ibadah haji tahun ini, di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, sebanyak 1.163 jamaah calon haji mengikuti tahap akhir manasik haji, oleh Kementerian Agama Kabupaten setempat, agar calon jamaah haji dapat memahami proses dan rukun haji.
  


Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tuban, menggelar manasik haji masal di Graha Sandiya, Desa Bogorejo, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, Jawa Timur.

 

Sebanyak 1.163 jamaah haji asal Tuban diberikan wawasan tentang praktek pelaksanaan umroh dan haji, agar jamaah haji dapat memahami dengan baik dari proses umroh sebelum haji hingga pelaksanaan ibadah haji, mereka juga juga diberikan wawasan tentang rukun haji dengan praktek secara langsung.



Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network