Kemarau Panjang, Harga Cabai di Tuban Melambung Tinggi

Vian
Pedagang cabai di Pasar Baru, Jl. Gajah Mada Kabupaten Tuban, Jawa Timur yang mengeluhkan harga cabai naik drastis akibat musim kemarau panjang.

“yang naik itu cabai rawit sama kemiri. cabai rawit sekarang Rp 55.000 sebelumnya Rp 40.000, rawit hijau Rp 35.000, kriting Rp 35.000, kemiri Rp 50.000 sebelumnya Rp 40.000 udah satu minggu naik, cuacanya panas,” kata Rusmiantun, pedagang di pasar.
 
Dengan naiknya harga sejumlah komoditas bumbu dapur ini, membuat kondisi pasar menjadi sepi. Pedagang dan pembeli berharap harga cabai dan bumbu dapur lainnya di pasaran bisa stabil Kembali.

 



Editor : Prayudianto

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network