TUBAN, iNewsTuban.id - Masyarakat perbukitan kapur Kabupaten Tuban, Jawa Timur, memiliki cara unik menyambut musim kemarau. Berbekal senter dan panah karet, mereka berburu gurih lezatnya ikan kali di sepanjang aliran Sungai.
Hasil buruan tersebut dimasak untuk hidangan makan bareng, usai gotong royong tengah malam.
Beginilah aktifitas warga Desa Bektiharjo, Kcamatan Semanding, Kabupaten Tuban, ketika musim kemarau datang.
Mereka beramai-ramai menyusuri aliran sungai perbukitan kapur, untuk berburu iwak kali atau iwak sungai di antara gelapnya malam.
Editor : Prayudianto
Artikel Terkait