Khidmad dan Istimewa, Kades Banjar Pimpin Upacara Kemerdekaan RI ke-79

Totok Martono
Kades Banjar Suyitno menjadi inspektur upacara (Foto:Totok Martono)

Dalam sambutannya Kades Banjar menyatakan bahwa kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 merupakan karunia tak ternilai dari Yang Maha Kuasa. Menjadi kewajiban bagi pewaris kemerdekaan untuk mengisi kemerdekaan dengan memberikan sumbangsih terbaik diberbagai bidang demi memujudkan Indonesia lebih maju

 

 

”Yang menjadi pondasi untuk mengisi kemerdekaan adalah budaya guyup rukun, gotong royong dan seduluran selawase sebagai pengejahwentahan dari Persatuan Indonesia, Moment kemerdekaan menjadi semangat memujudkan Nusantara Baru Indonesia Maju, Nusantara Baru Banjar Maju,” kata Suyitno. 

 

Rangkaian upacara yang berlangsung cukup khidmat itu juga disemarakkan dengan paduan suara dan aktraksi beladiri dari perguruan pencaksilat setempat. Usai upacara ratusan peserta upacara terlihat cukup antusias untuk bisa bersalaman dan foto bersama dengan Kades bersama istri. Pasangan orang nomersatu di Desa Banjar itu  dengan senyum ramah  dan sabar melayani  hangat permintaan warganya itu. 

 



Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network