PLN Nusantara Power Dorong Pertanian Terpadu Melalui Program SI PANDU & DESI di Tuban

Pipiet Wibawanto
PLN Nusantara Power Dorong Pertanian Terpadu Melalui Program SI PANDU & DESI di Tuban

Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan Kabupaten Tuban, Bapak Eko Julianto, memberikan apresiasi tinggi terhadap Si Pandu & Desi, dengan menyebutnya sebagai " Saya rasa hal ini menjadi sebuah keunikkan yang sebelumnya belum pernah dipraktikkan di wilayah Kabupaten Tuban. Keterkaitan ini bisa diartikan sebagai sektor-sektor ini berpeluang untuk mendukung produktivitas satu sama lain, jadi ketika PLN mendukung peternakan, kemudian bisa mendukung pertanian, lalu kembali lagi pertanian mendukung operasi PLN.". 

 

 

Program tersebut dianggap tidak hanya mendukung produktivitas petani, tetapi juga menciptakan peluang lapangan kerja baru serta meningkatkan pengetahuan masyarakat. Beliau menambahkan 

 

“Kami sangat mengapresiasi langkah PT PLN Nusantara Power  UP Tanjung Awar-Awar dalam berkolaborasi dengan pemangku kepentingan lokal untuk menciptakan dampak positif dan berkelanjutan.”

 

PT PLN Nusantara Power berkomitmen untuk terus memenuhi kebutuhan energi Nasional serta mendukung program pemerintah dalam mewujudkan nol emisi karbon. Melalui program-program CSR yang inovatif seperti Si Pandu & Desi, PT PLN Nusantara Power UP Tanjung Awar-Awar terus berupaya untuk memberikan kontribusi positif bagi masyarakat dan lingkungan.

 



Editor : Prayudianto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network