get app
inews
Aa Text
Read Next : Bawaslu Tuban Telusuri Dugaan BPNTD Menguntungkan Satu Pihak Paslon, Cek Gudang dan Dokumen

Pekan Skrining Kesehatan ASN Kabupaten Tuban

Sabtu, 08 Juni 2024 | 08:10 WIB
header img
Sekda Tuban, Budi Wiyana saat memberikan sambutan dalam rangka Pekan Skrining Kesehatan ASN Kabupaten Tuban, di Pendopo Krido Manunggal.

Selain hari ini dengan dinyatakan dibukanya Pekan Skrining Kesehatan, Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana juga akan mendatangi kantor-kantor pemerintah untuk terus melakukan skrining kesehatan.

 

Sekretaris Daerah Kabupaten Tuban, Budi Wiyana mengatakan, kegiatan skrining kesehatan ini bertujuan untuk memastikan indikator kesehatan atau deteksi dini, agar dapat ditindak lanjuti dengan pengobatan maupun penerapan pola hidup yang lebih sehat.

 

“ini merupakan kegiatan pembukaan skrining kesehetan bagi asn di Pemerintahan Kabupaten Tuban, kita memulai kegiatan skrining kesehatan untuk memastikan indikator-indokator kesehatan sehingga nantinya kita ketahuikan jika ada indikator yang ketinggian jadi bisa mengelola kesehetan secara baik. kita memastikan nantinya tidak ada kondisi ASN kita yang mempunyai penyakit yang barang kali sudah lama akhirnya kebablasan, ini itu untuk deteksi dini,” ujar Budi Wiyana, Sekretaris Daerah Tuban.

 

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut