Ini 5 Fakta Pagar Laut 30 Km di Tangerang, Presiden Prabowo Beri Perintah Tegas
Sabtu, 11 Januari 2025 | 12:36 WIB
JAKARTA, iNewsTuban.id - Pagar laut sepanjang 30 km membentang di kawasan Kabupaten Tangerang, Banten. Keberadaan pagar misterius ini menghebohkan pemerintah dan masyarakat setempat.
Hingga kini belum diketahui secara pasti pemilik pagar tersebut. Pemerintah masih melakukan penelusuran.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) telah menindak pagar laut tersebut. Kegiatan pemagaran pun disetop.
Berikut fakta-fakta pagar laut di Tangerang sebagaimana iNews.id rangkum, Sabtu (1/11/2025).
Fakta Pagar Laut Tangerang
1. Disegel KKP
KKP telah mendatangi pagar laut tersebut pada Kamis (9/1/2025). Mereka menyegel kawasan tersebut untuk menghentikan kegiatan pemagaran.
Editor : Prayudianto