get app
inews
Aa Text
Read Next : Tradisi Unik, Ratusan Warga Berbondong-bondong Memberi Makan Hewan Liar di Wisata Sendang Bektiharjo

Tradisi Unik! Warga Tuban Gelar Ulang Tahun Sapi atau Kupatan Sapi Setiap Syawal

Minggu, 27 April 2025 | 09:57 WIB
header img
Rustam saat akan mengalungkan Kupat ke leher sapi, ritual unik sebagai wujud syukur petani untuk kesehatan sapi-sapi peliharaannya.

Masing-masing sapi akan di berikan tiga jenis dengan bentuk yang berbeda-beda. Menurut kepercayaan warga, hal ini mampu menjauhkan hewan ternak mereka dari wabah dan penyakit.

 

 

Tradisi ini dilakukan secara turun-temurun setiap satu tahun sekali. Biasanya Kupatan Sapi dilakukan pada pertengahan bulan syawal.

“tradisi kupatan sapi. buat tumprng dan ketupat untuk didoakan. kemudian tumpeng dibagikan ke tetangga dan ketupat diikatkan di leher sapi. dilakukan setahun sekali tiap bulan syawal. tunjuanya biar sapi jauh dari penyakit,” ujar Tumiyati, warga Desa Temayang.

 

 

Tak hanya warga Desa Ttemayang saja, tradisi Kupatan Sapi ini juga banyak dilakukan di beberapa desa di Kabupaten Tuban.

 

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut