Banjir Luapan Sungai Bengawan Solo Rendam Hektaran Tanaman Padi Siap Panen

Pipit Wibawanto
Petani saat panen padi ditengah banjir se-leher orang dewasa dengan menggunakan pelepah pisang

Kasiyati harus memanen padinya dengan menggunakan pelepah pisang, agar tanaman padi tidak tenggelam dan terendam genangan air banjir. Padi yang sudah dipotong akan diletakkan di atas pelepah pisang, kemudian didorong ke daratan.

 

Kondisi ini menyebabkan hasil panen para petani padi merosot. Sebelumnya, dalam sekali panen tanah seluas 250 meter persegi ini mampu menghasilkan 10 sak gabah. Namun pada panen kali ini diperkirakan hanya mendapat 8 sak gabah.

 

Menurut Kasiyati, banjir ini disebabkan Waduk Gajah Mungkur yang ada di hulu Sungai Bengawan Solo dibuka beberapa hari lalu, sehingga air sungai meluap dan membanjiri seluruh area yang ada di sekitar sungai terpanjang di Pulau Jawa itu.

Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network