"Sehingga, langkah apa yang harus kita hadapi," terang pria asal Kediri itu.
Pipit sapaannya juga menambahkan, kondisi guru di Kabupaten Tuban ini tidak hanya menjadi PR untuk Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban saja, melainkan segala sektor harus saling bersinergi untuk lebih memperhatikan kondisi guru saat ini.
"Kami juga mengundang calon guru penggerak, sehingga apa yang mereka inginkan sudah disampaikan, kemudian ini menjadi PR kita semua untuk bisa mensejahterakan guru yang ada di Kabupaten Tuban," pungkasnya.
Editor : Prayudianto
Artikel Terkait