Sedekah Bumi, Warga Tuban Beri Makan Hewan Liar Penghuni Sendang Bektiharjo

Vian
Warga saat memberi makan kawanan kera yang ada di lokasi WIsata Pemandian Bektiharjo, Semanding, Tuban, sebagai wujud syukur kepada Allah SWT atas limpahan air sendang untuk kebutuhan sehari-hari.

“setiap tahun ada sedekah bumi ini karena apa sedekah bumi adalah wujud rasa syukur atas dapat air dari sumber sendang Pemandian Bektiharjo, setiap warga pasti membawa bunga untuk wewangi wangian, memberi makan ikan dan monyet, orangnya dapat makan, ikannya dapat makan dan monyetnya dapat makan,” kata Hartono, juru kunci sendang.
 
Selain di manfaatkan ribuan warga, aliran air dari sendang juga disedot oleh PDAM untuk disalurkan ke rumah-rumah di kawasan perkotaaan. Warga berharap ada kepedulian PDAM dan Pemerintah Daerah untuk menjaga kelestarian sumber air.



Editor : Prayudianto

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network