Luar Biasa, Ashanti Hingga Kejaksaan Tinggi, Hadir Dalam Pembekalan KKN Unirow

Pipiet Wibawanto
Ashanti, Asisten Pengawasan Kejaksaan Tinggi Jambi, Helena Octavianne, dan Rektor Unirow Dr Warli dalam pembekalan KKN Unirow melalui daring.

TUBAN, iNewsTuban.id - Dalam rangka mempersiapkan Mahasiswa untuk melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun 2024, Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban menyelenggarakan pembekalan, Kamis (06/2/2024).

 

Pembekalan KKN tahun ini terasa berbeda. Pasalnya, dalam kegiatan tersebut selain dihadiri oleh Ketua PPLP-PT PGRI Tuban, Pengawas, Rektor, Pejabat struktural dan peserta KKN. Unirow juga menghadirkan Asisten Pengawasan Kejaksaan Tinggi Jambi Helena Octavianne, SH.,MH dan seorang publik figur yang juga artis papan atas Ashanti Hastuti.

 

Meskipun dilakukan secara daring, antusias peserta pembekalan sangat tinggi. Hal ini terlihat dari aktifnya mereka ketika mengikuti acara.

Editor : Prayudianto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network