Dengan penghargaan penilaian IKPA Triwulan I Tahun 2024 tersebut diharapkan dapat memotivasi bagi satker lingkup wilayah pembayaran KPPN Tuban untuk dapat melakukan kinerja pelaksanaan anggaran yang terbaik.
"ada 3 kantor di kategori penyerapan anggaran kecil dan besar yang mendapat penghargaan di triwulan pertama dalam pelaporannya," ujar Martinah.
Editor : Prayudianto
Artikel Terkait