Kemarau Panjang, Sungai dan Bendungan di Tuban Mengering, Sawah tak Bisa Ditanami

Vian
Bendungan Kedung Ireng di Desa Sambongrejo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, yang kering sehingga mengakibatkan sawah yang biasanya teraliri air sungai mengalami kekeringan dan tak bisa ditanami.

“Sungai Kedung Ireng, surutnya bulan enam ndak ada hujan. Desa Sambongrejo, Penambangan, Rorowangun, Ngino, Banjar, jagung aja ngaliri sawah, sawahnya kering semua tidak bisa dialiri ndak bisa tanam tanahnya kering,” kata Tasino, warga desa setempat.
 
Hingga menunggu musim penghujan datang, para petani desa setempat sementara berhenti bercocok tanam, serta membiarkan lahannya kering dan tidak terawat.

 



Editor : Prayudianto

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network