get app
inews
Aa Text
Read Next : Berkah Perayaan Kemerdekaan, Jasa Persewaan Kostum di Tuban Laris Manis

Lestarikan Budaya, Anggota DPRD Jatim Nur Azis akan Adakan Lomba Ngibing se-Kabupaten Tuban

Selasa, 04 Juli 2023 | 09:18 WIB
header img
Nur Azis saat memberikan santunan anak yatim piatu di acara Anniversary MIT Peduli yang ke 7.


“Kalau karawitan ada, tari Remo, tari Pendet, Gambyong itu ada di sekolah-sekolah sampai SMA, tapi untuk ngibing Tayub belum ada, intinya ini bisa dimasukkan program ekstra kurikuler sekolah,” paparnya.

Lembaga pendidikan bisa diberikan tugas untuk melatih generasi muda agar latihan Ngibing, atau latihan menjadi Waranggono.

“Sehinggak kalau berkembang bisa menjadi produk Tuban, dan bisa kita kembangkan lebih jauh dan bisa menjadi wisata budaya, karena Tayub ini luar biasa, musiknya, penarinya, lagunya, dan pakaiannya juga sudah sangat santun,” ungkapnya.

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut