get app
inews
Aa Read Next : Berkah Perayaan Kemerdekaan, Jasa Persewaan Kostum di Tuban Laris Manis

Januari Hingga Juni, Kejari Tuban Baru Terima 1 Berkas Perkara Judi Online

Minggu, 07 Juli 2024 | 12:24 WIB
header img
Kantor Kejaksaan Negeri Tuban, Jawa Timur.

Hal tersebut dibenarkan oleh Juru Bicara PN Tuban, Rizki Yanuar, yang menyampaikan jika per Januari sampai saat ini ada 10 perkara perjudian yang disidangkan di PN Tuban. 

 

"Sebanyak 8 perkara status Minutasi dan 2 perkara lainnya masih proses persidangan," jelasnya.

 

Rizki juga menambahkan bahwa, tuntutan yang dijatuhkan Majelis Hakim PN Tuban kepada para terdakwa Perjudian bervariasi, mulai lima bulan penjara sampai 1,5 tahun penjara.

 

Editor : Prayudianto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut